Company Description
Multi Daya Sinergi Bersama adalah perusahaan jasa pengelolaan SDM yang telah memiliki ijin resmi Operasional LPTKS AKAD ( Lembaga Penempatan Tenaga Kerja Swasta Antar Kota Antar Daerah) dengan menspesialisasikan kegiatanya dalam penyediaan Jasa Tenaga Kerja (PJTK) dan Pemborongan Pekerjaan (PP). Dalam menjalankan bisnisnya, MDSB sangat menghargai kepercayaan Klien dan Mitra Kerja dangan selalu berusaha sebaik mungkin dan semaksimal mungkin dengan professional untuk memberikan pelayanan terbaik kepada Klien maupun Mitra Kerja, dengan mengutamakan Trush dan membekali setiap calon Tenaga Kerja dengan Attitude yang baik untuk menjadi bekal mereka menjadi karyawan yang professional , juga mengatakan win-win solution dalam pengelolaan setiap bidang yang kami tangani, karena hal tersebut adalah prioritas kami.